Search for collections on Repository Universitas Peradaban

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS KELAS V SD NEGERI KALIWADAS 02 KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES TAHUN PELAJARAN 2015/2016

Fajrin, Nia Faoziyati (2016) PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS KELAS V SD NEGERI KALIWADAS 02 KECAMATAN BUMIAYU KABUPATEN BREBES TAHUN PELAJARAN 2015/2016. Bachelor thesis, Universitas Peradaban.

[img] Text
40212129_HALAMAN AWAL.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 31 December 2017.

Download (286kB)
[img] Text
40212129_BAB I.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 31 December 2017.

Download (62kB)
[img] Text
40212129_BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 31 December 2017.

Download (109kB)
[img] Text
40212129_BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 31 December 2017.

Download (73kB)
[img] Text
40212129_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 31 December 2017.

Download (153kB)
[img] Text
40212129_BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 31 December 2017.

Download (49kB)
[img] Text
40212129_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 31 December 2017.

Download (52kB)
[img] Text
40212129_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only until 31 December 2017.

Download (501kB)

Abstract

Motivasi merupakan keadaan dalam diri individu atau organisme yang mendorong perilaku kearah tujuan. Motivasi ikut berpengaruh dalam keberahsilan belajar siswa, SDN kaliwadas 02 merupakan SD yang berada di kaliwadas kidul untuk menjadi sekolah yang berkualitas yaitu dengan menghasilkan peserta didik yang berprestasi di bidang sosial. Tapi kenyataannya di lapangan masih banyak yang beranggapan bahwa pendidikan IPS kurang memiliki kegunaan yang besar bagi siswa dibandingkan pendidikan IPA dan matematika yang mengkaji bidang pengembangan dalam sains dan teknologi, maka perlu didukung dan penting mengetahui motivasi belajarnya agar para pendidik dapat memperhatikan hal-hal yang dapat memotivasi siswanya dan pengaruhnya motivasi terhadap prestasi belajar IPS siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Seberapa Besar Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS di Kelas V SD Kaliwadas 02 Kecamatan Bumiayu Kabupaten Brebes Tahun Pelajaran 2015/2016. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Metode pengumpulan data yang peneliti gunakan yaitu dengan metode angket, observasi dan dokumentasi. penelitian ini peneliti mengambil populasi siswa kelas V SD kaliwadas 02 kecamatan Bumiayu Kabupaten Brebes Tahun Pelajaran 2015/2016 yang berjumlah 29 siswa yang terdiri dari 17 laki-laki dan 12 perempuan. Berdasakan uji analisis regresi melalui SPSS 16.0 of windows dapat diketahui nilai a = 43,943 dan nilai b = 0,812 sehingga dapat di peroleh persamaan regresi Y = 43,943 + 0,812 X, Korelasi dapat dihitung dengan mencari rhitung, adapun rhitung yang diperoleh adalah 0,924 sedangkan rtabel untuk taraf signifikansi 5% adalah 0,532, sehingga rhitung > rtabel (0,924 > 0,532) dengan koefisien determinasinya 0,924 = 0,855. Jadi dapat disimpulkan bahwa pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi belajar IPS kelas V SD Negeri Kaliwadas 02 Kecamatan Bumiayu Kabupaten Brebes Tahun Pelajaan 2015/2016 sebsar 85,5% sedangkan 14,5% di pengaruhi oleh faktor lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorTriharso, M.Pd., Drs. Panji AgusUNSPECIFIED
ExaminerSuprapto, M.Pd., YuniUNSPECIFIED
ExaminerSulistyasih, S.Pd., M.M., EkoUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Motivasi Belajar, Prestasi Belajar
Subjects: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi, Antropologi > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan > Psikologi Pendidikan, Motivasi Belajar
300 Ilmu Sosial, Sosiologi, Antropologi > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan Dasar
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar - S1
Depositing User: S.Sos Muhaniz Muhaniz
Date Deposited: 02 May 2017 03:43
Last Modified: 02 May 2017 03:44
URI: http://eprints.peradaban.ac.id/id/eprint/129

Actions (login required)

View Item View Item