Search for collections on Repository Universitas Peradaban

PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK SAKU NILAI-NILAI PANCASILA BERBASIS CERITA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PPKN SISWA KELAS V SD NEGERI PAGOJENGAN 03 KABUPATEN BREBES

Ningsih, Sri Fazar Kania (NIM.40215061) (2019) PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK SAKU NILAI-NILAI PANCASILA BERBASIS CERITA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PPKN SISWA KELAS V SD NEGERI PAGOJENGAN 03 KABUPATEN BREBES. Bachelor thesis, Universitas Peradaban.

[img]
Preview
Text
40215063_Halaman_Judul.pdf - Accepted Version

Download (411kB) | Preview
[img]
Preview
Text
40215063_Bab1.pdf - Accepted Version

Download (216kB) | Preview
[img] Text
40215063_Bab2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only until 30 September 2026.

Download (181kB)
[img]
Preview
Text
40215063_Bab3.pdf - Accepted Version

Download (234kB) | Preview
[img] Text
40215063_Bab4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only until 30 September 2026.

Download (880kB)
[img]
Preview
Text
40215063_Bab5.pdf - Accepted Version

Download (148kB) | Preview
[img]
Preview
Text
40215063_Daftar_Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (151kB) | Preview
[img] Text
40215063_Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only until 30 September 2026.

Download (9MB)

Abstract

Permasalahan yang ditemukan di SD Negeri Pagojengan 03 yaitu penggunaan media yang kurang tepat, siswa tidak fokus, dan rendahnya hasil belajar siswa kelas V pada materi pengamalan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari yaitu sebesar 69,38 serta dipengaruhi oleh penggunaan media LCD Proyektor yang belum tepat diterapkan pada materi tersebut. Rumusan masalahnya yaitu mengembangkan dan menerapkan media komik saku nilai-nilai Pancasila berbasis cerita yang bertujuan untuk mengetahui proses pengembangan serta keefektifan media komik tersebut. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R & D) dengan metode eksperimen desain pre experimental design, jenis one group pre-test post-test design. Desain pengembangan menggunakan model Borg and Gall (1989) dalam Sugiyono (2015: 35-37), teknik pengumpulan data menggunakan angket dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media komik saku nilai-nilai Pancasila berbasis cerita layak digunakan sebagai media pembelajaran dengan rata-rata skor dari para ahli sebesar 4,2. Kemudian media komik saku efektif digunakan dalam pembelajaran dengan nilai Sig. (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05. Peningkatan hasil belajar dilihat dari selisih skor pre-test dan post-test sebesar 8,55% dari 68,95% menjadi 77,50%. Produk harus mendapat hak paten, agar bentuk diseminasi tidak hanya satu sekolah, dan ketika menerapkan media komik saku dalam pembelajaran bisa menambahkan media lain seperti LCD Proyektor.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorArdiansyah, S.Pd.I., M.Si., Aqib (NIDN.0607108002)UNSPECIFIED
ExaminerArifin, Lc., M.A., Muh. Luqman ( NIDN.0619037801)UNSPECIFIED
ExaminerWinarto, M.Pd., Winarto (NIDN.0612118801)UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Media Komik Saku Nilai-nilai Pancasila Berbasis Literasi, Hasil Belajar, Research and Development (R & D).
Subjects: 300 Ilmu Sosial, Sosiologi, Antropologi > 320 Ilmu Politik > 323 Hak-hak Warga Sipil, Hak-hak Warga Negara > Kewarganegaraan; Naturalisasi; Suaka Politik; Visa, Paspor
300 Ilmu Sosial, Sosiologi, Antropologi > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktivitasnya > 371.3 Metode dan Model Pembelajaran, Media Pembelajaran, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar - S1
Depositing User: Nidzom Muhammad
Date Deposited: 09 Dec 2019 07:26
Last Modified: 09 Dec 2019 07:26
URI: http://eprints.peradaban.ac.id/id/eprint/609

Actions (login required)

View Item View Item